Komunikasi Terputus Menjadi Alasan Ayah Vanessa Angel Curhat di Sosmed
Insertlive |
Insertlive
Jakarta -
Perseteruan ayah dan anak yang kian hari, kian memanas ini tak kunjung usai. Dari Awalan merasa komunikasi terputus hingga sulitnya berjumpa menjadi alasan tersendiri untuk Ayah dari Vanessa Angel Curhat di Sosmed. Lantas apa saja yang di curhatkan oleh Ayah dari Vanessa Angel tersebut?