Deretan Kontroversi Ayu Ting Ting

dis | Insertlive
Jumat, 02 Aug 2019 16:23 WIB
Deretan kontroversi Ayu Ting Ting seputar kehidupannya. Foto: Instagram/ayutingting92

1. Pernikahan 20 hari Ayu Ting Ting

Ayu Ting Ting menuai kontroversi saat menikah dengan Enji Baskoro. Pernikahan secara diam-diam itu dilakukan pada 4 Juli 2013 silam. Namun, tak ampai setahun menikah, Ayu dan Enji akhirnya resmi bercerai pada Januari 2014 silam.

Ayu pun bercerai dengan Enji ketika Ayu tengah mengandung buah hati pertama mereka, Bilqis Khumairah Razak, yang lahir akhir Desember 2013. Namun, ternyata usia pernikahan Ayu dengan Enji hanya berusia 20 hari saja.  Enji Baskoro menghilang setelah menikah dengan Ayu Ting Ting.

2 / 5
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER