Keluarga Merasa Tertipu dengan Pablo Benua
Kamis, 18 Jul 2019 20:09 WIB
Foto: Febrian dan Syafri
"Ya, pastinya keluarga merasa tertipu sama berita yang tentang istrinya itu. Apalagi, kan cuman seminggu kenal terus beberapa hari kemudian tiba-tiba nikah. Apalagi si orangtuanya kan ngikutin kemauan si Rey aja nggak tau lah bakal kaya gini," ujar Pak Aswandi selaku paman dari Rey Utami yang ditemui di Bogor, malam ini, Kamis (18/7).
Ditanya soal pekerjaan Pablo Benua, paman dari Rey Utami pun hanya mengetahui bahwa Pablo seorang pengusaha di bidang leasing mobil.
"Wah, kalau pekerjaannya saya cuman taunya dia itu kan katanya ya leasing mobil gitu, nggak tau deh kalau yang penipuan dan masalah lainnya," ungkapnya.
Sekedar informasi, Rey Utami dan Pablo Benua menjadi tersangka dalam kasus 'ikan asin' di konten YouTube channelnya melalui wawancara dengan Galih Ginanjar terkait hubungan intim dengan mantan suami Galih, Fairuz A Rafiq.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Ini Alasan Pablo Benua dan Rey Utami Dilaporkan ke Polisi
Selasa, 22 Jul 2025 15:30 WIB
Tiba-tiba Jadi Artis Terkaya, Ini Klaim Sumber Uang Rey Utami-Pablo Benua
Selasa, 11 Jun 2024 15:30 WIB
Rey Utami Doyan Klaim Kaya Raya, Kini Ada Konten Beli Mobil Penggemar 2 Kali Lipat
Selasa, 29 Aug 2023 17:15 WIB
Pablo Benua Bantah Ada Wanita Lain, Rey Utami Ungkap Bukti Mengejutkan
Senin, 25 Jan 2021 17:25 WIB
Umbar Masalah di Media, Cara Rey Utami Cari Perhatian Pablo Benua
Selasa, 12 Jan 2021 09:15 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK