Senyum Deddy Corbuzier Usai Resmi Jadi Mualaf
Usai resmi menjadi mualaf dengan mengucapkan dua kalimat syahadat di Pondok Pesantren Ora Aji, Yogyakarta, Jumat (21/6), Deddy Corbuzier langsung terbang ke Jakarta. Ia bertemu dengan ustaz Yusuf Mansyur. Senyum menghiasi wajah Deddy.
Deddy Corbuzier dengan ustaz Yusuf Mansyur bertemu di kediaman Kyai Ma'ruf Amin di Rumah Situbondo, Menteng, Jakarta Pusat. Ustaz Yusuf Mansyur langsung menyambut Deddy. Mereka berpelukan. Deddy pun tampak tersenyum.
Deddy Corbuzier berfoto bersama Gus Miftah dan Ustaz Yusuf Mansyur. Mereka sedang berkunjung ke rumah Ma'ruf Amin di kawasan Menteng, Jakarta Pusat.
Ustaz Yusuf Mansyur mendoakan Deddy Corbuzier. Keduanya tampak fokus berdoa. Deddy mengangkat kedua tangannya dan berdoa.
Deddy Corbuzier tampak tersenyum saat disambut ustaz Yusuf Mansyur. Deddy yang mengenakan kacamata hitam tampak terlibat perbincangan dengan Yusuf Mansyur.
Jakarta, Insertlive - Deddy Corbuzier resmi menjadi mualaf. Ia mengucapkan dua kalimat syahadat dengan dibimbing Gus Miftah. (fik)
ARTIKEL TERKAIT
Reaksi Deddy Corbuzier Disinggung soal Penyesalan Mualaf usai Gus Miftah Hina Sunhaji
Senin, 16 Dec 2024 10:00 WIB
Dapat Tawaran Haji & Umrah, Deddy Corbuzier Belum Siap
Jumat, 28 Jun 2019 20:40 WIB
Deddy Corbuzier Resmi Jadi Mualaf
Jumat, 21 Jun 2019 13:26 WIB
Persiapan Deddy Corbuzier Menuju Mualaf
Jumat, 21 Jun 2019 11:51 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER