Momen Andre Taulany Minta Maaf ke Ustaz Adi Hidayat
Andre Taulany & Ustaz Adi Hidayat/Foto: instagram/teukuwisnu
Jakarta, Insertlive - Andre Taulany diketahui baru saja meminta maaf kepada Ustaz Adi Hidayat soal plesetan namanya yang menjadi sorotan akhir-akhir ini. Mantan vokalis Stinky tersebut mengaku berterimakasih karena sudah disambut dengan baik oleh sang Ustaz.
Selain ucapan terimakasih, Andre juga mengaku dirinya khilaf dan memohon untuk dibimbing oleh Ustaz Adi Hidayat. Tak luput ia pun meminta untuk diingatkan jika ia melakukan kesalahan.
"Sekali lagi saya ucapkan terimakasih sudah menerima saya dengan baik. Sekali lagi saya mohon maaf apabila ada khilaf saya dan saya masih butuh bimbingan, tuntunan, ingati saya kalau saya salah," ungkap Andre di unggahan Instagram Teuku Wisnu.
Dalam video tersebut juga terlihat Ustaz Adi Hidayat yang turut memaafkan musisi sekaligus komedian tersebut. Tak hanya itu, Ustaz Adi Hidayat itu juga memberikan syal bendera Palestina-Indonesia pada Andre sebagai pengingat.
"Saudaraku. Jikalau Zuhair saja Nabi maafkan, maka lebih utama kita memuliakan mas Andre Taulany yang tulus mengevaluasi diri. Semoga Syal Palestina itu menjadi pengingat walau tentunya bukan burdah Nabi yg mulia," ungkap Ustaz Adi Hidayat.
(doa/doa)
Selain ucapan terimakasih, Andre juga mengaku dirinya khilaf dan memohon untuk dibimbing oleh Ustaz Adi Hidayat. Tak luput ia pun meminta untuk diingatkan jika ia melakukan kesalahan.
Foto: instagram/teukuwisnuAndre Taulany & Ustaz Adi Hidayat |
"Sekali lagi saya ucapkan terimakasih sudah menerima saya dengan baik. Sekali lagi saya mohon maaf apabila ada khilaf saya dan saya masih butuh bimbingan, tuntunan, ingati saya kalau saya salah," ungkap Andre di unggahan Instagram Teuku Wisnu.
ADVERTISEMENT
Dalam video tersebut juga terlihat Ustaz Adi Hidayat yang turut memaafkan musisi sekaligus komedian tersebut. Tak hanya itu, Ustaz Adi Hidayat itu juga memberikan syal bendera Palestina-Indonesia pada Andre sebagai pengingat.
IKUTI QUIZ
(doa/doa)
ARTIKEL TERKAIT
Ammar Zoni Curhat Sulit Cari Pena di Penjara: Nggak Bisa Susun Pembelaan
Kamis, 06 Nov 2025 23:10 WIB
Pelaku Remas Payudara Presiden Meksiko Claudia Sheinbaum Ditangkap
Kamis, 06 Nov 2025 23:00 WIB
Jennifer Lawrence Soal Adegan Intim Bareng Robert Pattinson: Dia Nggak Mesum
Kamis, 06 Nov 2025 22:50 WIB
Paul McCartney Pernah Kirim Kotoran Bayi ke Jurnalis Inggris yang Bohong & Kasar
Kamis, 06 Nov 2025 22:20 WIB
SNAP! adalah kanal video vertikal yang menyajikan konten infotainment singkat, cepat, dan visual. SNAP! menghadirkan cuplikan selebriti, tren viral, hingga highlight interview.
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER
Foto: instagram/teukuwisnu