Syarat Mikaila Patritz untuk Tambah Momongan
Senin, 22 Apr 2019 18:12 WIB
Fardhan Khan dan Mikaila Patriz/Foto: Rika Yusi Septian
"Rencananya mau punya 3 anak, Eis kan masih umur 2,5 tahun." ujar Fardhan saat diwawancara.
Mikaila pun mengungkap, mereka sudah membuat kesepakatan untuk menambah momongan ketika Eis berumur 3 tahun 7 bulan. "Kita udah deal pas Eis umur 3 tahun 7 bulan baru mau hamil lagi." ujar Mikaila
Pasangan suami istri ini mengungkap, mereka tidak akan memaksakan anak-anaknya kelak untuk mengikuti jejak kedua orangtuanya di dunia hiburan. Mereka menginginkan Eis untuk lebih menyatu dengan alam seperti seorang ilmuwan atau menjadi seorang abdi negara. "Karena kita senangnya, di bidang-bidang konservasi gitu, hewan-hewan ya pengen lah dia jadi seorang ilmuwan gitu. Tapi, bisa juga lah jadi abdi negara." ujar Fardhan.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Ini Ritual Fardhan & Mikaila Patritz Sebelum Tidur, Jadi Kunci Rumah Tangga Harmonis
Minggu, 10 Nov 2024 20:00 WIB
Pose Mesra Teuku Rassya Bareng Pacar Bikin Heboh
Selasa, 01 Dec 2020 23:00 WIB
Tunangan, Seserahan Hito Caesar ke Felicya Angelista Capai Rp500 M?
Minggu, 09 Feb 2020 18:21 WIB
Mulai Go Public, Beby Tsabina Akui Kedekatan dengan Bio One
Kamis, 23 Jan 2020 08:00 WIB
Balikan, Suki Waterhouse Pakai Cincin Tunangan dari Robert Pattinson?
Sabtu, 18 Jan 2020 20:49 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK