Ibu Ani Sudah Dapatkan Donor Tulang Sumsum Belakang
Jakarta, Insertlive - Melalui akun instagram pribadinya, Ibu Ani Yudhoyono memang kerap membagikan kegiatannya selama di rumah sakit saat menjalani pengobatan. Meski tubuhnya sedang digrogoti sel ganas, ibu Ani selalu melakukan banyak kegiatan agar semangat terus. Diakui Annisa dan Agus, ibunya itu tidak pernah mengeluh mengenai pengobatannya. Bahkan jika terus semangat, hal ini akan membantu penyembuhan dan menghilangkan sel kankernya. Kabar baiknya ibu Ani pun sudah mendapatkan donor tulang sumsum belakang.
ARTIKEL TERKAIT

AHY Kenang Satu Tahun Kepergian Ani Yudhoyono
Senin, 01 Jun 2020 21:36 WIB
Annisa Pohan Bagikan Momen Terakhir Bersama Ani Yudhoyono
Senin, 03 Jun 2019 09:03 WIB
Kisah Cinta SBY-Ani Jadi Inspirasi AHY & Annisa Pohan
Selasa, 16 Apr 2019 22:35 WIB
Annisa Pohan & AHY Ceritakan Ibu Ani Yudhoyono yang Tetap Mencoblos
Selasa, 16 Apr 2019 21:52 WIB
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA

Tak Kalah Curi Perhatian seperti Blue Sapphire Maia, Intip Harga Perhiasan Zamrud Annisa Pohan
Rabu, 25 Jun 2025 18:00 WIB
Pesan Haru Kate Middleton Selesaikan Kemoterapi Usai Didiagnosis Kanker
Rabu, 11 Sep 2024 09:40 WIB
Jadi Busana Terbaik, Makna Baju AHY dan Annisa Pohan di Upacara 17 Agustus 2024
Senin, 19 Aug 2024 09:40 WIB
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER