Deretan Selebritas Top Tanah Air yang Dinikahi Pengusaha Kaya

Achmad Abdillah | Insertlive
Rabu, 06 Mar 2019 18:44 WIB
Selain Syahrini, Inilah deretan selebritas top Tanah Air yang dinikahi pengusaha kaya raya. Nia Ramadhani/Foto: Instagram/ramadhaniabakrie

5. Nia Ramadhani

Sudah bukan rahasia lagi bahwa pamor Nia Ramadhani semakin naik ketika memutuskan menikah dengan Ardi Bakrie, putra dari pengusaha kaya raya, Abu Rizal Bakrie. Pada saat menikah, Nia tengah berada di puncak kariernya dengan usia yang tergolong masih muda. Ardi yang kini sedang menjalankan beberapa usaha dari Bakrie Group membuat kehidupan Nia layaknya putri di negeri dongeng.


6 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER