Rindu Ceriwis? Indra Bekti Akan Hosting Bareng Indi Barends

InsertLive | Insertlive
Selasa, 19 Feb 2019 13:14 WIB
Jakarta, Insertlive - Insertizen masih ingat acara Ceriwis? Ya, sebuah acara variety show seru yang dibawakan oleh Indra Bekti dan Indy Barends dan tayang perdana di tahun 2003 silam. Nah, kabarnya acara ini akan kembali menghibur kalian lho! Berita bahagia ini disuarakan langsung oleh Indra Bekti selaku salah satu pembawa acara Ceriwis jaman dulu. Rasa rindunya akan acara tersebut memancing ide kreatifnya untuk menghidupkan lagi Ceriwis dengan wadah yang berbeda. Hmmm kira- kira, kejutan apa yang bakal mereka sajikan ya?
Loading
Loading
KOMENTAR
ARTIKEL TERKAIT
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
detikNetwork
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER