Masih Trauma, Ifan Seventeen Hindari Keramaian & Fokus Ibadah

Jakarta, Insertlive - Bencana tsunami yang menerjang Banten akhir tahun lalu masih menimbulkan trauma yang mendalam bagi Ifan Seventeen. Setelah kehilangan tiga personil Seventeen lainnya serta sang istri tercinta akibat bencana, kini Ifan lebih fokus menghindari keramaian dan berusaha mendekatkan diri kepada yang Maha Kuasa.
Ditemui di Komplek DPR RI, Jakarta Selatan, Jumat (11/1) lalu, Vokalis Seventeen ini mengaku bahwa ia sedang fokus untuk ibadah. "Sekarang ini aku menghindari keramaian, lebih ke beribadah, banyak-banyak zikir, banyak-banyak ngaji," ungkap Ifan.
Ifan juga mengkau bahwa di posisinya saat ini, yang dapat menolongnya hanyalah Tuhan. "Aku ada posisi di mana menurutku tidak ada manusia yang bisa menolong selain Allah." sambungnya.
Personil terakhir Seventeen yang tersisa itu juga mengaku masih mengalami trauma yang mendalam. Siasatnya untuk menghilangkan trauma tersebut hanyalah dengan mendekatkan diri sebaik-baiknya dengan sang pencipta.
"Untuk menghilangkan trauma yang kuhadapi, ya dengan mendekatkan diri kepada Allah." tutup Ifan Seventeen.
[Gambas:Video 20detik] (doa/doa)
![]() Ifan Seventeen |
Personil terakhir Seventeen yang tersisa itu juga mengaku masih mengalami trauma yang mendalam. Siasatnya untuk menghilangkan trauma tersebut hanyalah dengan mendekatkan diri sebaik-baiknya dengan sang pencipta.
ADVERTISEMENT
"Untuk menghilangkan trauma yang kuhadapi, ya dengan mendekatkan diri kepada Allah." tutup Ifan Seventeen.
[Gambas:Video 20detik] (doa/doa)
-
ifan seventeen
Ifan Seventeen
Selengkapnya - trauma tsunami
- tsunami anyer 2018
ARTIKEL TERKAIT

Ifan Seventeen Idap Tumor, Akan Segera Jalani Operasi
Jumat, 24 Mar 2023 19:45 WIB
Ifan Seventeen Nyekar Makam Dylan, Sosok Pacar Baru Jadi Sorotan
Senin, 23 Nov 2020 08:30 WIB
Geram soal Isu Selingkuh, Ifan Seventeen Ajak Selebgram Ini Ketemu
Kamis, 29 Oct 2020 07:40 WIB
Demam Usai Bersihkan Telinga, Ifan Seventeen Sampai Dilarikan ke RS
Senin, 24 Aug 2020 17:23 WIB
BACA JUGA
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
detikNetwork
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER