Menuju HUT, CEO Transmedia Punya Harapan Optimis ke Depan
Kamis, 13 Dec 2018 15:33 WIB
CEO Transmedia Atiek Nur Wahyuni/Foto: dok. Instagram
Atiek Nur Wahyuni |
"Kita berharap bahwa kita menutup tahun ini dengan baik, dan mudah-mudahan di tahun depan kerjasama kita dengan agensi, advertising semakin baik," ucap Atiek di Menara Sentraya, Jakarta Selatan, Kamis (13/12).
Penandatanganan kerja sama Transmedia dengan SM Entertainment |
Atiek juga berharap agar Transmedia dapat tumbuh mengikuti perkembangan industri. Hal itu diinginkan karena ingin memenuhi kebutuhan penonton.
"Dan kita sebagai media juga dapat terus berkembang sesuai dengan perkembangan industri," ucap Atiek.
Transmedia akan menggelar acara HUT yang ke-17 di Sunburst, BSD, Tangerang Selatan, mulai dari 14-16 Desember. Akan dimeriahkan oleh artis-artis ternama salah satunya adalah Super Junior D&E dan Hyoyeon SNSD. Jadi Insertizen jangan lupa datang ya karena acara ini digelar secara gratis!
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Saksikan HUT Transmedia ke-22 Malam Ini, Ada Super Junior L.S.S hingga Raisa
Jumat, 15 Dec 2023 11:10 WIB
Asyik, Secret Number Bakal Ramaikan HUT Transmedia 21 In One
Selasa, 06 Dec 2022 14:25 WIB
Kiky Saputri Siap Beri Kejutan di HUT Transmedia ke-20
Selasa, 14 Dec 2021 22:40 WIB
Yuk Ikut Lomba Video Kreatif HUT ke-20 Transmedia & Menangkan Hadiah Total Rp100 Juta
Senin, 01 Nov 2021 11:50 WIB
Harapan Atiek Nur Wahyuni di HUT Transmedia ke-19 Tahun
Selasa, 15 Dec 2020 21:15 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK