Selamat, Hillary Duff Lahirkan Anak Perempuan
Selasa, 30 Oct 2018 17:14 WIB
Hillary Duff/Foto: Instagram/hillaryduff
Banks Violet Bair adalah nama yang disematkan Duff dan Koma untuk putri mereka. Duff melahirkan anak keduanya ini di kediamannya sendiri pada Kamis (25/10) lalu.
Hillary Duff sambut kelahiran anak kedua. |
"Banks Violet Bair❤️ Si kecil ini telah sepenuhnya mencuri hati kami! Dia sudah bergabung dengan dunia di rumah sejak Kamis sore dan ini adalah keajaiban yang mutlak ✨," tulis Duff dalam keterangan fotonya, Selasa (30/10).
Sebelum Matthew Koma, Hillary Duff pernah menikah dengan Mike Comrie dan dikaruniai seorang anak laki-laki bernama Luca Cruz. Usia Cruz saat ini sudah 6,5 tahun. Wah, selamat ya Hillary Duff dan Matthew Koma!
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Langganan Bantu Persalinan Artis, Bidan Mila Kagum dengan Sosok Ini
Kamis, 16 Sep 2021 19:45 WIB
Keseringan Tes COVID-19, Hillary Duff Mengaku Infeksi Mata
Kamis, 07 Jan 2021 12:46 WIB
Lagi Hamil Anak Ketiga, Hillary Duff Positif Corona
Senin, 23 Nov 2020 09:00 WIB
Selamat.... Michelle Williams Lahirkan Anak Kedua
Kamis, 18 Jun 2020 12:30 WIB
Dikaruniai Anak Kedua, Rifky Balweel Menangis
Rabu, 01 Jan 2020 21:35 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK