'Sukma' Rilis, Baim Ngaku Tak Canggung Sutradarai Christine Hakim
mar |
Insertlive
Jakarta -
Baim Wong merilis film 'Sukma' dengan menggaet sejumlah bintang besar, seperti Luna Maya hingga Christine Hakim. Baim tengah menikmati peran barunya sebagai sutradara dan produser. Ia pun mengungkap pengalaman saat mendirect artis senior Christine Hakim.
(Srikandy Indah Karina)