Lirik Lagu PMS - Voice of Baceprot

Voice of Baceprot merilis lagu mereka berjudul Perempuan Merdeka Seutuhnya (PMS) pada 2019 silam.
Lagu yang dinyanyikan oleh band metal ini dimaksudkan untuk memperjuangkan kesetaraan Gender.
Simak liriknya berikut ini.
Mengikuti cara berfikirmu
Ku rasa waktu terbunuh
Terjebak dalam raung dogmamu
Semua jadi terbelenggu
Mengamini sampah serapahmu
Nurani terasa mati
Terkurung dalam dengki hatimu
Beda dicaci maki
Kau fikir surga hanya milikmu sendiri
Kau nyinyir, kafir sana kafir sini
Meski tak seperawan Maria
Aku bukan budak busuk otakmu
Meski tak seperawan Maria
Akulah merdeka, merdekalah seutuhnya
Meski tak seperawan Maria
Aku bukan budak busuk otakmu
Meski tak seperawan Maria
Akulah merdeka, merdekalah seutuhnya
Menampikkan neraka syahwatmu
Dunia indah hangat menjelma
Terbentang surga damai hidup
Seakan mimpi jadi nyata
Ku tak perlu segala sabda fasis mulutmu
Yang ku mau, dunia damai penuh warna
Meski tak seperawan Maria
Aku bukan budak busuk otakmu
Meski tak seperawan Maria
Akulah merdeka, merdekalah seutuhnya
Meski tak seperawan Maria
Aku bukan budak busuk otakmu
Meski tak seperawan Maria

Lirik Lagu Maafkan Aku #TerlanjurMencinta - Tiara Andini
Minggu, 26 Jul 2020 13:05 WIB
Lirik Lagu Dark Cloud - Younha
Selasa, 07 Jan 2020 17:08 WIB
Lirik Lagu Mudah-Mudahan -The Panasdalam Bank feat. Igan Andhika
Rabu, 01 Jan 2020 15:33 WIB
Lirik Lagu Thank U, Next - Ariana Grande
Senin, 31 Dec 2018 11:49 WIBTERKAIT