Ganbatte! 3 Solois Cewek Jepang Pembawa Era Baru

2. Milet
Milet menjadi nama penyanyi perempuan berikutnya yang mewakili generasi muda Jepang.
Sosok Milet terkenal karena suaranya seraknya yang khas saat menyanyikan lagu.
Milet memang sudah menyenangi dunia tarik suara sejak masih kecil.
Bahkan, Milet sampai meneruskan pendidikan tinggi dan mengambil jurusan musik.
Milet pun merilis album debut bertajuk Inside You pada 2019 melalui label Sony Music.
Salah satu lagu andalan Milet di album debut tersebut juga berjudul Inside You.
Lagu tersebut ditulis sendiri oleh milet dan diproduksi oleh Toru dari ONE OK ROCK.
Lagu Inside You ini juga menjadi opening drama Scandal Senmon Bengoshi QUEEN yang disiarkan di Fuji TV.
Semenjak itu, Milet mulai rajin mengisi sejumlah soundtrack dari film hingga drama di Jepang.
Nama Milet juga semakin dikenal penggemar musik secara luas setelah tampil di panggung Olympic Jepang 2020.
Tercatat Milet sudah merilis dua album penuh yakni Eyes (2020) dan Visions (2022).

AKB48 Umumkan Sister Group Asal Malaysia KLP48
Selasa, 02 Jan 2024 12:15 WIB
Penyanyi Jepang Ado Bakal Konser di Indonesia Februari 2024
Jumat, 08 Dec 2023 20:00 WIB
JO1 Bakal Gelar Konser Perdana 'Beyond The Dark' di Jakarta
Senin, 07 Aug 2023 17:00 WIB
Pukau Penonton 'IMPACTNATION JAPAN FESTIVAL 2023', Yama: Aku Cinta Indonesia
Sabtu, 29 Jul 2023 17:30 WIBTERKAIT