5 Karakter Ikonik Film Oscar Isaac Selain Moon Knight

Nama Oscar Isaac belakangan ini kerap menghiasi kolom trending topic di media sosial, khususnya Twitter. Keberhasilannya dalam memerankan karakter antihero MCU, Moon Knight, membuat namanya dielu-elukan oleh publik.
Sebenarnya bukan kali ini saja Oscar Isaac sukses menyedot perhatian publik atas kepiawaiannya dalam berakting. Sebelumnya aktor yang lahir di Guatemala City itu berhasil memainkan berbagai karakter ikonik dalam film-filmnya.
Berikut InsertLive sajikan deretan karakter dalam film terbaik Oscar Isaac yang ikonik.
1. Nathan dalam Ex Machina (2014)
Oscar Isaac mulai terkenal atas aksinya sebagai ahli teknologi bernama Nathan dalam film Ex Machina garapan sutradara Alex Garland.
Film ini menceritakan tentang penciptaan artificial intelligence atau kecerdasan buatan berbentuk manusia. Nathan (Oscar Isaac) merupakan dalang dalam penemuan futuristik tersebut.
![]() |
2. Poe Dameron dalam Star Wars (2015-2019)
Nama Oscar Isaac kian melambung berkat trilogi Star Wars (2015-2019). Ia berperan sebagai Poe Dameron yang merupakan seorang pilot X-Wing yang jago dalam pertempuran.
Oscar Isaac pertama tampil dalam Star Wars: The Force Awakens (2015), Star Wars: The Last Jedi (2017), dan terakhir dalam Star Wars: The Rise of Skywalker (2019).
![]() |
3. Apocalypse dalam X-Men: Apocalypse (2016)
Sebelum Oscar Isaac menggemparkan semesta Marvel, ia telah lebih dulu muncul sebagai antagonis utama dalam semesta X-Men.
Oscar Isaac memerankan Apocalypse dalam X-Men: Apocalypse (2016), seorang raja yang dibangkitkan dari masa lalu dan menjadi mimpi buruk bagi manusia dan mutan.
![]() |
Baca halaman selanjutnya.
(and/and)
7 Easter Egg Menarik dalam 'Moon Knight' yang Perlu Diantisipasi
Rabu, 06 Apr 2022 20:45 WIB
Oscar Isaac Debut di MCU, Aksennya sebagai 'Moon Knight' Dikritik
Kamis, 31 Mar 2022 12:50 WIB
Ini Alasan Oscar Isaac Tertarik Bintangi Serial 'Moon Knight'
Kamis, 24 Mar 2022 19:30 WIB
Ethan Hawke Perankan Karakter Penjahat di Serial 'Moon Knight'?
Selasa, 19 Jan 2021 16:00 WIBTERKAIT