4 Superhero Wanita Paling Inspiratif, Mana yang Jadi Favoritmu?

Marvel Studios dan Disney Plus telah merilis trailer Ms. Marvel. Serial tersebut menampilkan Iman Vellani sebagai superhero wanita Muslim pertama dari Marvel Cinematic Universe.
Namun, sebelum Ms. Marvel, beberapa superhero wanita sudah lebih dulu populer walau berasal dari semesta yang berbeda, yakni Marvel dan DC Comics.
Berikut adalah empat superhero wanita paling inspiratif di industri film, siapa yang jadi favoritmu?
1. Captain Marvel
![]() |
Penggemar Marvel Cinematic Universe tentu sudah tidak asing dengan karakter Captain Marvel. Ya, dia adalah superhero terkuat di semesta Marvel.
Captain Marvel menjadi film ke-21 dalam MCU. Film ini menampilkan Brie Larson sebagai pemeran utama yang sukses membuat penggemar Marvel kagum.
Perjalanan Brie Larson sebagai Captain Marvel juga akan berlanjut pada Captain Marvel 2 atau The Marvels. Kabarnya, film superhero wanita terkuat dalam MCU tersebut rilis pada 2022.
2. Wonder Woman
![]() |
Wonder Woman pernah menjadi sangat populer sebelum kemunculan Captain Marvel. Berada di semesta DC, Wonder Women menampilkan Gal Gadot sebagai pemeran utama dengan pesonanya yang cantik serta aksinya yang ciamik.
Film ini menceritakan seorang wanita dengan kekuatan super yang membantu menghentikan perang. Tak berhenti sampai di situ, Gal Gadot kemudian kembali beraksi lewat Wonder Woman 1984 yang rilis pada 2020.
Baca halaman selanjutnya.
(yoa/and)
Urutan Film Harus Ditonton Sebelum 'The Marvels'
Selasa, 07 Nov 2023 21:00 WIB
James Gunn Bakal Boyong Bintang Marvel ke DC?
Kamis, 26 Jan 2023 14:30 WIB
Saingi Marvel, DC Bakal Rilis 6 Film dalam Setahun
Rabu, 30 Dec 2020 16:01 WIB
Trailer Superman: Red Son, Superman dan Wonder Woman Bersatu
Selasa, 17 Dec 2019 09:22 WIB
Kegiatan Ini Bikin Novi Rizki Merasa Mirip Bintang Marvel Kate Bishop
Kamis, 30 May 2024 01:08 WIB
Kenneth Mitchell Aktor 'Star Trek' Meninggal Dunia pada Usia 49 Tahun
Senin, 26 Feb 2024 11:30 WIB
Marvel-Disney Sumbang Israel, Hulk Jadi Pahlawan Sebenarnya Bela Palestina
Kamis, 16 Nov 2023 10:51 WIBTERKAIT