Besok, Miley Cyrus dan Dua Lipa Rilis Lagu Kolaborasi
                        
                    
                    Besok, Miley Cyrus dan Dua Lipa Rilis Lagu Kolaborasi (Foto: Instagram/dualipa)
                Miley Cyrus dan Dua Lipa akan merilis single kolaborasi mereka bertajuk Prisoner lewat layanan streaming musik pada Jumat (20/11).
Kedua musisi itu sudah mengonfirmasi melalui media sosial. Cyrus dan Lipa membagikan bocoran video adegan video musik yang menggambarkan mereka tengah menari dan merokok.
Karya kolaborasi ini sudah dikerjakan mereka sepanjang 2020. Pada bulan lalu, Cyrus mengatakan single itu adalah perpaduan sempurna antara dirinya dan Lipa.
Pada Mei, Lipa mengungkapkan bahwa dirinya memang tengah merencanakan untuk merilis lagu. Namun karena pandemi COVID-19 semua proses tersebut menjadi terhambat.
Prisoner akan muncul sebagai single kedua dari album Miley Cyrus yang akan datang, Plastic Hearts, setelah sebelumnya telah lebih dulu merilis Midnight Sky.
Pada 27 November mendatang, Dua Lipa akan melangsungkan konser live streaming bertajuk Studio 2054. Belum diketahui apakah Prisoner akan dibawakan atau tidak.
Baca Juga : Hitung Mundur Debut Solo KAI EXO Dimulai  | 
- 
                                                            
                                                    
                    miley cyrus                
                                    
                                                Miley Cyrus
Selengkapnya - dua lipa
 - musik
 
                                
    
                        
                        
                                                        Disney Sempat Larang Miley Cyrus Bawakan Lagu-lagu 'Hannah Montana'
Kamis, 12 Jun 2025 10:40 WIB
                                
    
                        
                        
                                                        'Flowers' Part 2, Miley Cyrus Disebut Kembali Sindir Liam di Lagu Baru
Sabtu, 11 Mar 2023 12:00 WIB
                                
    
                        
                        
                                                        Keinginan Miley Cyrus Kolaborasi dengan Billie Eilish
Selasa, 08 Jun 2021 21:10 WIB
                                
    
                        
                        
                                                        Miley Cyrus Tak Sabar Selesaikan Album Cover Metallica
Rabu, 21 Oct 2020 19:30 WIB
         
                            
    
                    
                    
                                                Fred Durst Kenang Pertemuan Pertama dengan Sam Rivers Mendiang Bassis Limb Bizkit
Senin, 20 Oct 2025 17:45 WIB
                            
    
                    
                    
                                                Louis Tomlinson Ungkap Luka Lama Saat One Direction Bubar: Rasanya Seperti...
Minggu, 12 Oct 2025 13:30 WIB
                            
    
                    
                    
                                                Rahasia Dua Lipa Tahan Pakai High Heels Berjam-jam, Ternyata Rutin...
Rabu, 24 Sep 2025 20:45 WIBTERKAIT