Selain di Itaewon Class, Ini 7 Peran Park Seo Joon yang Membekas di Hati

Nadiyas Utami Pratiwi | Insertlive
Kamis, 12 Mar 2020 14:44 WIB
Beberapa karakter keren yang dimainkan oleh Park Seo Joon selain sukses dalam drama terbarunya, Itaewon Class. Foto: Fight For My Way

6. Go Dong Man - Fight For My Way

Tahun 2017, Park Seo Joon juga berhasil mencuri perhatian berkat aktingnya di drama Fight For My Way. Ia berperan sebagai Go Dong Man.



Drama ini berkisah tentang pasangan muda, Go Dong Man dan Cho Yeon Ho yang berjuang untuk mewujudkan apa yang mereka impikan meskipun banyak tantangan yang mereka temui.

ADVERTISEMENT



7 / 8
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER