5 Fakta Drakor 'Crash Landing On You' yang Cetak Rating Tertinggi

Penulis dan Sutradara Ternama
Lee Jung Hyo didapuk menjadi sutradara drama Crash Landing On You, sementara Park Ji Eun dipilih untuk menjadi penulis ceritanya.
Lee Jung Hyo sempat menggarap deretan drama-drama terkenal lainnya seperti Criminal Minds, In Need of Romance dan A Witch's Love.
Park Ji Eun sendiri sempat menulis drama My Love From the Star, My Husband Got a Family, The Producers dan The Legend of the Blue Sea.
ADVERTISEMENT
2 / 6
ARTIKEL TERKAIT

Drakor 'Crash Landing On You' Kalahkan Rekor 'Goblin' dan 'SKY Castle'
Senin, 17 Feb 2020 16:27 WIB
Kerja Keras Hyun Bin selama 3 Bulan Pelajari Aksen Korea Utara
Senin, 17 Feb 2020 16:09 WIB
Momen di Balik Adegan Romantis di Drama Korea Crash Landing On You
Sabtu, 08 Feb 2020 09:50 WIB
3 Artis Terkenal Korea Jadi Cameo di Drama Crash Landing on You
Minggu, 26 Jan 2020 15:52 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER