5 Drama China Romantis yang Siap Tayang Ini Bakal Bikin Baper

Dias Samsoerizal | Insertlive
Rabu, 12 Feb 2020 15:39 WIB
Drama romantis China ini akan segera tayang di tahun 2020 ini. Drama China (Foto: Berbagai sumber)

Unrequited Love

Drama yang dibintangi Hu Yi Tian dan Hu Bing Qing akan beradu peran dalam drama yang akan segera tayang pada 14 Februari 2020 mendatang. 

Drama ini mengisahkan tentang kisah cinta Luo Zhi (Hu Bing Qing) dan Sheng Huainan (Hu Yi Tian) yang telah berjalan selama 15 tahun.

Berawal dari kisah cinta yang bertepuk sebelah tangan Luo Zhi yang mengejar cinta Sheng Huainan. Keduanya pun saling memendam cinta yang sama hingga keduanya berani menghadapi perasaan satu sama lain. 

ADVERTISEMENT

Drama ini merupakan hasil remake dengan judul drama yang sama yang pernah tayang di tahun 2019 lalu. Dikabarkan dua drama ini merupakan drama dengan produksi perusahaan yang berbeda. 

3 / 6
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER