Bioskop TransTV Hari Ini, Aksi Keren Keanu Reeves dan Chadwick Boseman
Senin, 07 Oct 2019 06:49 WIB
Foto: Twitter/JohnWickMovie
Film John Wick adalah sebuah film yang bercerita tentang John Wick yang dimainkan oleh Keanu Reeves, yang terluka parah sertelah melihat video milik istrinya. Lalu, John yang memiliki masa lalu sebagai pembunuh bayaran terbaik, ia berniat untuk mencari tahu orang-orang yang membuat dirinya babak belur.
Namun, berbeda pula dengan film Message From The King yang akan tayang pada pukul 23.00. Film ini bercerita tentang Jacob King yang dimainkan oleh Chadwick Boseman, mendapatkan pesan dari sang adik yang bernama Bianca yang tinggal di Los Angeles dan ternyata sedang berada di dalam masalah. Ia lalu terbang dari Cape Town menuju Los Angeles untuk mencari tahu keberadaan sang adik.
Namun, setelah sampai ia hanya bisa menemukan barang-barang yang diberikan Bianca kepada tetangganya. Barang-barang ini menjadi petunjuk bagi Jacob untuk menemukan sang adik beserta kedua anak-anaknya.
Tapi, apakah perjuangan John Wick dan Jacob King untuk menemukan orang yang mereka cari akan berhasil? Atau, apakah hal aneh yang akan dirasakan oleh keduanya selama pencarian tersebut? Kalian bisa menonton kedua film di atas pada pukul 21.00 WIB dan pukul 23.00 WIB di TransTV atau bisa juga melalui streaming dengan klik di sini.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Keanu Reeves Dikonfirmasi Bintangi 'John Wick 5'
Rabu, 02 Apr 2025 13:30 WIB
Bikin Penasaran, Sutradara Ungkap Sikap Keanu Reeves soal John Wick 5
Rabu, 30 Aug 2023 10:15 WIB
Aktor Film 'John Wick' Meningggal Dunia
Sabtu, 18 Mar 2023 10:00 WIB
Keanu Reeves Ungkap 'John Wick 4' Film Tersulit yang Pernah Dilakoninya
Rabu, 07 Dec 2022 20:00 WIB
Ana De Armas Disebut akan Bintangi 'Ballerina' Film Terpisah John Wick
Senin, 01 Nov 2021 18:40 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK