3 Film yang Dibintangi Ariel Tatum
Foto: Instagram
Ariel & Raja Langit
Ariel & Raja Langit adalah film drama musikal pertama yang diperankan Ariel Tatum. Film yang disutradarai Harry Dagoe Suharyadi ini rilis pada tahun 2005 lalu. Film ini juga dibintangi Sulton Max, Cornelia Agatha, Sissy Priscilla, Indy Barends, Dik Doank, Donna Harun, dan Otig Pakis.Karena dijahili dan difitnah anak-anak bengal, Galang (Sulton Max), sang juara kelas, dicap sebagai bandit dan biang kerok sekolah oleh para guru dan kepala sekolah. Bahkan, ia menjadi korban balas dendam Ariel (Ariel Tatum), teman sekelasnya yang juga termakan fitnah para anak bengal tersebut.
Galang marah, diam-diam ia bergerilya membalas kelakuan anak-anak yang menjahilinya dengan setimpal. Tanpa di sangka, tindakan pembalasan tersebut berakibat terseretnya Ariel ke sebuah tempat di mana banyak anak-anak hilang secara misterius.
ADVERTISEMENT
2 / 4
ARTIKEL TERKAIT
Cerita Ariel Tatum Perdana Nari Jaipongan Langsung Dapat Saweran
Minggu, 10 Dec 2023 14:30 WIB
Ariel Tatum Bakal Tampil Jaipongan di Sukabumi 1980 bareng Happy Salma
Rabu, 06 Dec 2023 14:15 WIB
6 Film yang Dibintangi Ariel Tatum Sejak Kecil hingga Beranjak Dewasa
Kamis, 02 Jun 2022 14:56 WIB
Lagu-lagu Ariel Tatum, Karena Aku Tlah Denganmu hingga Sampai Mati
Selasa, 17 Sep 2019 09:47 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER