Kenalan dengan 3 Pemeran Film Eggnoid

Agustin Dwi Anandawati | Insertlive
Senin, 15 Jul 2019 08:35 WIB
Tiga karakter dari film Eggnoid Cinta & Portal Waktu, Sheila Dara Aisha, Morgan Oey, dan Kevin Julio. Foto: Instagram/morganoey

Eggy

Pembaca setia komik pasti sudah pada tau kan sosok Egy. Yap, cowok ganteng ini hadir dari sebuah telur misterius yang tiba-tiba ada di dalam kamar Ran.

Meski lahir sebagai pria dewasa sosok Eggy diceritakan memiliki karakter seperti anak kecil. Jadi nggak heran jika dia selalu bertingkah manja pada Ran.

Karakter Eggy sendiri akan diperankan oleh Morgan Oey. Hm, kira-kira akan seperti apa ya aksi Morgan menjadi sosok Eggy?

ADVERTISEMENT



2 / 4
Loading
Loading
ARTIKEL TERKAIT
detikNetwork
UPCOMING EVENTS Lebih lanjut
BACA JUGA
VIDEO
TERKAIT
Loading
POPULER