Home Film & Musik Video Film dan Musik

Sapa Fans, Red Velvet Comeback dengan Lagu Terbaru 'Zimzalabim'

InsertLive | Insertlive
Kamis, 20 Jun 2019 15:02 WIB
Reveluv di seluruh dunia sedang bergembira atas comeback-nya grup idola mereka, Red Velvet.
Jakarta, Insertlive - Reveluv di seluruh dunia sedang bergembira atas comeback-nya grup idola mereka, Red Velvet. Sesuai dengan janji yang telah diberi, Red Velvet baru saja mengunggah sebuah video musik sebagai tanda kembalinya mereka untuk menyapa para penggemar yang telah lama merindu. Dengan single andalan berjudul Zimzalabim, seperti apa ya keseruan yang coba ditularkan oleh Red Velvet?

VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK