5 Film Box Office Terbaik Dwayne "The Rock" Johnson
Foto: Instagram/therock
4. Jumanji (2017)
Sebuah film yang bercerita tentang empat orang remaja dengan karakter yang berbeda-beda dan mendapat hukuman untuk mengerjakan tugas membersihkan ruang bawah tanah. Ternyata, salah satu dari mereka menemukan permainan Jumanji versi video dan memainkannya.Mereka berempat tersedot ke dalam permainan tersebut dan berubah menjadi peran yang mereka pilih dalam video game tersebut. Jika ingin kembali ke dunia sebenarnya, mereka harus bersama-sama menyelesaikan semua permainan yang ada.
Film yang disutradai oleh Jake Kasdan dan didistribusikan oleh Sony Pictures Entartainment, dibintangi oleh beberapa aktor dan aktris Hollywood terkenal. Seperti Dwayne Johnson, Jack Black, Kevin Hart dan Nick Jonas.
ADVERTISEMENT
IKUTI QUIZ
5 / 6
ARTIKEL TERKAIT
Kenang Audisi Film Pertamanya, Emily Blunt: Bikin Malu
Sabtu, 15 Nov 2025 22:15 WIB
AC/DC Guncang Australia, Konser Perdana dalam 10 Tahun Sampai Picu Detektor Gempa Bumi
Sabtu, 15 Nov 2025 21:30 WIB
Adele Bakal Debut Akting di Film Baru Tom Ford 'Cry to Heaven'
Sabtu, 15 Nov 2025 11:00 WIB
Zayn Malik Ikut Reuni Bareng One Direction, Bukan sebagai Personel tapi Jadi...
Jumat, 14 Nov 2025 21:45 WIB
detikNetwork
UPCOMING EVENTS
Lebih lanjut
BACA JUGA
Banting Setir ke Bisnis Kuliner, Alexa Savitri Buka Resto dengan Suasana Elegan
Minggu, 16 Nov 2025 22:00 WIB
Deni Alias Dea 'Sister Hong Lombok' Buka Suara soal Tudingan Kenakan Hijab-Idap HIV
Minggu, 16 Nov 2025 21:30 WIB
02:12
Video: Klarifikasi Ragahdo-Riphat soal Konten Gaya Mewah saat Sidang
Minggu, 16 Nov 2025 21:00 WIB
VIDEO
TERKAIT
TERKAIT
POPULER