Home Film & Musik Berita Lirik Lagu

Lirik Lagu Cinta Luar Biasa - Andmesh Kamaleng

dis | Insertlive
Rabu, 01 May 2019 15:11 WIB
Andmesh Kamaleng/Foto: Instagram/andmeshkamaleng_
Jakarta, Insertlive -
Lagu Cinta Luar Biasa milik penyanyi jebolan Rising Star, Andmesh Kamaleng asal Pulau Alor, Nusa Tenggara Timur menjadi salah satu lagu hits di berbagai platform digital musik.

Setelah merilis video klip pada November tahun lalu melalui channel Hits Record, lagu Cinta Luar Biasa ini sudah menembus viewers sebanyak 32 juta.




Buat Insertizen yang penasaran, berikut ini Insertlive sajikan lirik dan musik videonya.

Waktu pertama kali

Kulihat dirimu hadir
Rasa hati ini inginkan dirimu
Hati tenang mendengar

Suara indah menyapa geloranya hati ini tak ku sangka

Rasa ini tak tertahan
Hati ini selalu untukmu
Terimalah lagu ini dari orang biasa
Tapi cintaku padamu luar biasa

Aku tak punya bunga

Aku tak punya harta
Yang kupunya hanyalah hati yang setia tulus padamu.
Du... Du... Du... Hari hari berganti
Kini cintapun hadir
Melihatmu, memandangmu bagai bidadari
Lentik indah matamu

Manis senyum bibirmu

Hitam panjang rambutmu anggung terikat
Rasa ini tak tertahan
Hati ini slalu untukmu
Terimalah lagu ini
Dari orang biasa

Tapi cintaku padamu luar biasa

Aku tak punya bunga
Aku tak punya harta
Yang kupunya hanyalah hati yang setia tulus padamuu. Ooooooo.
Terimalah lagu ini. Hmm...
Dari orang biasa
Terimalah lagu ini
Dari orang biasa

Tapi cinta ku padamu luar biasa

Aku tak punya bunga
Aku tak punya harta
Yang kupunya hanyalah hati yang setia
Yang kupunya hanyalah hati yang setia
Terimalah cintaku yang luar biasa tulus padamu

(dis/dis)

VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Lirik Lagu Anugerah Terindah - Andmesh
Minggu, 05 Mar 2023 22:30 WIB
Lirik Lagu It's Tricky - Run D.M.C
Rabu, 02 Dec 2020 21:05 WIB
Lirik Lagu Hanya Rindu - Andmesh
Selasa, 07 May 2019 21:37 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK