Gelar Acara Meet and Great, Memes Ingin Buat Family Concert
Sabtu, 30 Mar 2019 19:49 WIB
Keluarga Addie MS/Foto: Muhammad Aldy F
Keluarga Addie MS |
"Ini adalah pertama kali meet and great, tapi next abis ini kalau harapan saya tahun depan mungkin bisa bikin family konser. Tapi siapa tau nanti kita juga bisa bikin meet and great juga dengan versi yang berbeda," ungkap Memes.
Addie juga menambahkan bahwa Kevin adalah anggota keluarga yang paling terlihat bertransformasi saat ini dengan mengembangkan sayap di dunia bisnis. Hal tersebut diakui lebih hebat dari dirinya yang juga baru saja menerbitkan buku.
"Sebenernya agak bisa dibilang bertransformasi adalah Kevin Aprilio, karena dulu kita kenal sebagai pemain keyboard, band. Tapi banyak yang nggak tau di dua tiga tahun terakhir ini lebih ke direct marketing bisnis yang namanya MVP," ujar Addie MS bangga.
VIDEO TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Konser Perayaan Tiga Dekade Addie MS Berlangsung Meriah
Senin, 10 Nov 2025 14:33 WIB
Addie MS Gelar Konser Istimewa Rayakan Tiga Dekade Berkarya
Rabu, 01 Oct 2025 22:18 WIB
Addie MS Gelar Konser Orkestra Video Games Vol 2, Janjikan Setlist Menarik
Jumat, 10 Jan 2025 11:16 WIB
Konser 'A Family Symphony' Jadi Ajang Kumpul Keluarga Addie MS Lepas Rindu
Selasa, 29 Aug 2023 10:30 WIB
Memes Nyanyikan 'Buatlah Dunia Tersenyum Kembali' untuk Korban Corona
Senin, 15 Jun 2020 19:14 WIB
FOTO TERKAIT
POPULER
DETIKNETWORK